Dilema Representasi Perempuan, Act For atau Stand For
Salah satu pembahasan penting dalam kajian ilmu politik dan pemerintahan adalah kajian tentang representasi, terutama representasi bagi kelompok marginal salah satunya perempuan. Representasi adalah seseorang yang diberikan otoritas untuk melakukan aksi atau tindakan atas nama kelompok tertentu (Pitkin, 1967). Di bidang politik, representasi bagi perempuan terafirmasi melalui kebijakan kuota 30% perempuan di parlemen, yang memang […]
Dilema Representasi Perempuan, Act For atau Stand For Read More »